JOKOWI tindak kaum "corat coret"



Dikutip dari tribunnews.com
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menegaskan dirinya tidak akan memberikan ampun kepada oknum pencoret tembok dan fasilitas umum di Jakarta, yang membuat kota menjadi kotor.

"Mosok baru dua hari (dibersihkan) sudah begini lagi? (Dicorat-coret). Kalau bisa diambil saja (ditangkap)," ujar Joko Widodo saat memberikan pengarahan di Balai Agung, Gedung Balai Kota, Jakarta, Senin (6/5/2013).


Menurut saya wajar kalau bapak jokowi geram tentang corat-coret tembok, lha wong..baru saja dicat beberapa hari sudah dicorat-coret lagi.
Sebenarnya pun pak jokowi tidak serta merta anti terhadap kaum pemuda yang memiliki hobi corat-coret ini.Coba kita baca komentar pak jokowi dibawah ini :

Dikutip dari vivanews
"Mural itu bagus, tapi temanya harus jelas dong. Setiap bulan diperbaiki," ungkap jokowi

Menurut saya inti dari sikap jokowi ini ialah bahwa beliau menginginkan ibukota jakarta ini terlihat cantik dan tidak lusuh, apalagi ditambah oleh mural yang tidak terawat.
Boleh di "mural" tetapi harus dirawat dan dijaga keindahannya supaya tetap up to date dan tidak lusuh cat-nya.

¡Compártelo!

Visitor Ku

 

About

Nama : Christoforus kismaradi NPM : 11110585 Seorang mahasiswa Universitas Gunadarma jurusan Sistem Informasi .Mahasiswa semester 5 yang berusaha selalu menjadi lebih baik :)
Share tips n' trick Copyright © 2011 | Tema diseñado por: compartidisimo | Con la tecnología de: Blogger